Jogjis Blog
Menu
  • Home
  • Lifestyle
  • Travel
  • Kesehatan
  • Techno
Menu
Jasa Import USA

Tips Memilih Jasa Pengiriman Barang ke Luar Negeri Murah

Posted on October 12, 2021 by admin

Kebutuhan akan jasa pengiriman barang impor ke luar negeri kini semakin meningkat. Terutama  bagi Anda yang saat ini memiliki usaha atau bisnis untuk menjual barang impor di marketplace atau toko online.

Meningkatnya jumlah pengguna internet di tanah air ini telah mengubah cara masyarakat kita dalam berbelanja. Belanja di mall atau supermarket saat ini mulai berkurang, karena banyak orang yang lebih suka berbelanja secara online.

Namun, apakah semua jasa pengiriman ke luar negeri tersebut dapat diandalkan? Ini adalah hal yang sering menjadi sebuah pertanyaan bagi masyarakat. Oleh sebab itu,  sebelum memilih jasa pengiriman barang impor ke luar negeri, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan.

Dalam artikel ini akan kami jelaskan mengenai beberapa tips yang dapat dilakukan dalam memilih jasa pengiriman barang ke luar negeri termurah, terbaik dan terpercaya yang harus Anda ketahui, diantaranya adalah sebagai berikut :

Apa Saja Tips yang Bisa Dilakukan dalam Memilih Jasa Pengiriman Barang ke Luar Negeri ?

 

  1. Memiliki Lokasi Kantor yang Jelas

Pastikan layanan pengiriman barang memiliki lokasi kantor yang jelas. Jika Anda masih ragu dengan layanan yang diberikan, Maka Anda bisa datang langsung ke kantor untuk mengonfirmasi dan mendiskusikan rencana impor Anda.

  1. Jasa yang Memberikan Garansi

Jasa pengiriman barang yang baik tentunya akan memberikan jaminan keamanan atas barang yang dikirim oleh konsumennya.

Misalnya dengan memberikan jaminan atau asuransi atas barang tersebut. Garansi yang diberikan biasanya mencakup jaminan barang akan sampai, atau jika sewaktu-waktu ada barang yang hilang.

  1. Jangan Tergiur dengan Harga Murah

Anda harus lebih cermat dan teliti dalam memilih jasa pengiriman barang impor. Jangan langsung tergiur dengan jasa ekspedisi yang menawarkan harga yang terlalu murah. Sering terjadi kasus dimana pelanggan mendapatkan harga pengiriman yang murah untuk barang impor, namun barang tidak sampai di tempat tujuan.

Atau bahkan ada pelanggan yang harus membayar biaya tambahan untuk mengeluarkan barangnya. Karena itulah disarankan agar anda lebih hati – hati dan jangan mudah tergiur.

  1. Bisa Menerima Cod Atau Cash On Delivery

Jika takut barang tidak terkirim saat ada billing, sebaiknya bisa request ekspedisi untuk melakukan pembayaran dengan sistem COD. Dengan begitu Anda bisa melakukan pembayaran setelah kiriman tiba di tempat Anda.

Sistem pembayaran COD ini tentunya jauh lebih aman, karena Anda tidak perlu khawatir barang tidak sampai tujuan. Tips ini juga dapat Anda terapkan saat ingin memilih Jasa Import USA.

  1. Kemudahan Pelacakan Barang

Mungkin terlihat sepele, tapi penting. Dengan kemudahan pelacakan paket, kami dapat memantau sekaligus memberikan kepastian kepada pelanggan saat barang yang dikirim sampai di tempat tujuan. Hal ini tentunya akan meningkatkan kredibilitas kita di mata pelanggan.

 

 

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • Tips Mudah Belajar Bahasa Korea Yang Cepat
  • Apakah Tiktok Boros Kuota, Ada Hal yang Harus Disimak
  • Tutorial Titip Jual Mobil di Balai Lelang, Mudah!
  • Beberapa Cara Memulihkan Stamina melalui Olahraga
  • 5 Mode Mukena Tatuis Yang Elegant

Archives

  • May 2022
  • April 2022
  • February 2022
  • January 2022
  • December 2021
  • November 2021
  • October 2021
  • September 2021
  • August 2021
  • July 2021
  • June 2021
  • May 2021
  • April 2021
  • March 2021
  • February 2021
  • January 2021
  • December 2020
  • November 2020
  • October 2020
  • September 2020
  • August 2020
  • July 2020
  • June 2020
  • May 2020
  • April 2020

Categories

  • Bisnis
  • Corona
  • Kesehatan
  • Lifestyle
  • Metropolitan
  • Otomotif
  • Pendidikan
  • Ramadan
  • Regional
  • Seleb
  • Sport
  • Superskor
  • Techno
  • Travel

Pages

  • About Us
  • About Us
  • Contact Us
  • Contact Us
  • Disclaimer
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Privacy Policy
  • Sample Page

OTHER SITE

Blog Mede

Jasa Iklan Blog

Berita Swasta

Situs Informasi Terkini

Jurnal Ado

Biografi Tengda

Blog Media Mehru

Tulisan Diya

Jurnal Tulisan Bang Gandi

Informasi Terpercaya

Advertisement

Blog Shawn

Informasi Fashion Kekinian

Jurnal Tulisan Perawat

Sulastri Blog

Situs Blog Eien

Jurnal Inspirasi Anak Muda Kekinian

KPPN Banjarmasin

Joor Blog

Website Remont

Artikel Tips & Trick Foto

©2022 Jogjis Blog | WordPress Theme by Superbthemes.com