Rizky Billar menanggapi ramainya kata Anjay yang belakangan dibicarakan banyak orang setelah beberapa waktu lalu dibahas oleh YouTuber Lutfi Agizal. Kata 'anjay' menjadi perhatian karena aktor Lutfi Agizal membahas secara khusus soal kata tersebut. Dalam konten itu ia membahas soal kata kata tak pantas yang sering dilontarkan oleh para public figure. Akan tetapi unggahan Lutfi…