Daewoong Foundation memberikan beasiswa kepada 55 mahasiswa berbakat dari Universitas Indonesia (UI) dan Institut Teknologi Bandung (ITB) dalam ‘Program Beasiswa Daewoong Foundation 2020.’ Jong Won Seo, Executive Director Daewoong Foundation menyatakan, program ini bertujuan untuk mendukung pengembangan teknologi kesehatan di Indonesia. "Caranya mengembangkan orang orang berbakat di bidang layanan kesehatan dan berkontribusi meningkatkan kesehatan masyarakat…